Perulangan Menggunakan For-Do Dalam Pascal
Syntax
Syntax untuk for-do adalah :
for < variable-name > := < initial_value > to [down to] < final_value > do
S;
Dimana variable-nane adalah variabel yang berfungsi sebagai counter, atau penghitung di dalam perulangan. Variabel ini otomatis menaik dari initial_value hingga final_value. Dalam setiap kenaikan, blok kode program yang berada dalam statemen S akan dijalankan. Variable ini bisa digunakan sepanjang perulangan jika diperlukan.Contohnya
for i:= 1 to 10 do writeln(i);
Contoh Program
program forLoop;
var
a: integer;
begin
for a := 10 to 20 do
begin
writeln('value of a: ', a);
end;
end.
Ketika kode diatas di Compiled dan dijalankan, akan menghasilkan :
value of a: 10
value of a: 11
value of a: 12
value of a: 13
value of a: 14
value of a: 15
value of a: 16
value of a: 17
value of a: 18
value of a: 19
value of a: 20
0 Comments:
Post a Comment